Cara mengganti template blog bagi pengguna baru atau yang masih awam ( newbiew) mungkin belum terbiasa dan akan menjadi sangat sulit, cara mengganti template standar bawaan dari blogger menjadi template yang sesuai keinginan kita.
Bagi para pemula hal pertama yang paling penting atau paling dasar adalah mencoba memahami cara mengganti template atau thema blog sesuai dengan ke inginan kita sendiri.
Tips dan cara mengganti template blog standart atau bawaan dari blogger sangat mudah dan simpel, sebelum mengganti terlebih dahulu harus mempunyai blog kalau belum ada silahkan daftar di http://blogger.com jika sudah mempunyai blog tinggal login dan masuk ke halaman blog.
Setelah anda masuk ke halaman blogger, sekarang waktunya mencari atau mendownload template blog di google.com, banyak pilihan dan variasi template blog, ada yang thema news ada yang tipe 2 kolom dan 3 kolom juga ada, silahkan pilih sendiri template mana yang mewakili atau sesuai dengan template blog anda, jangan lupa untuk mendownload template tersebut yang ber-ekstensi .xml, hanya ekstensi .xml yang bisa di unggah di blogger.jika download berbentuk .rar maka di ekstrak terlebih dahulu.
Jika template sudah selesai didownload silahkan kembali ke blogger kemudian pilih menu template, setelah di halaman penganturan template pilih disebelah kiri atas ada tombol atau menu cadangkan , jika sudah maka pilih menu unggah file, pilih file yang di ekstrak tadi pilih yang ber-ekstensi .xml setelah dipilih kemudian klik tombol unggah tunggu berapa detik maka tampilan blog akan berubah menjadi tampilan yang baru yang anda download sebelumnya.
Cukup mudahkan mengganti template pada blogger, jika kita pahami sedikit demi sedikit maka akan menjadi mudah, lambat laun anda akan menjadi blogger profesional dan bisa mendapatkan penghasilan dari sebuah blog.
Saran dan kritik saya persilahkan :)
Komentar
Posting Komentar
komentar sesuai dengan artikel, no sara no kata - kata kotor dan apalagi menghujat !!!!
hargailah karya seseorang ^_^