Cara agar artikel bisa menjadi no pertama ( page one ) dalam mesin pencari ( search engine ).
Artikel yang sering kita posting pasti tentunya ingin menjadi no satu ( page one ) di search engine, tentunya diperlukan kerja keras agar artikel yang diposting menjadi page one, tetapi semua itu bisa kita atasi dengan beberapa hal :
* hal pertama adalah sebelum anda posting atau membuat artikel adalah sebaiknya anda search terlebih dahulu keyword atau kata kunci artikel anda, jika postingan artikel atau judulnya hanya sedikit yang memposting itu bisa di pastikan postingan anda akan menjadi no satu atau page one di search engine.
* hal kedua adalah buatlah tag atau kata kunci ( keyword ) untuk postingan artikel anda, itu sangat berpengaruh dalah menentukan hasil pencarian artikel anda.
* hal ketiga adalah buatlah artikel minimal tiga paragraf lebih panjang lebih bagus, dan tidak perlu menggunakan gambar, dikarenakan menggunakan gambar akan membuat load blog anda menjadi lebih lambat jika anda banyak menggunakan gambar. Pengunjung lebih suka jika blog lebih cepat di akses di bandingkan lambat diakses nya.
* hal ke empat adalah buatlah banyak artikel minimal lima artikel untuk satu tema misalkan tema tentang kue, maka buatlah lima artikel tentang kue, misalkan cara membuat kue, macam-macam kue dan lain-lain. Itu diutamakan karena kita akan membuat artikel tentang satu tema yaitu kue, maka di mesin pencari seperti google akan mengindeks blog anda menjadi page one jika artikel anda lebih dari lima tentang kue.
Kesemua hal diatas adalah hasil dari riset saya mengenai optimasi artikel untuk menjadi page one di mesin pencari, dan mendongkrak nama blog.
Saran dan kritik saya persilahkan :)
Komentar
Posting Komentar
komentar sesuai dengan artikel, no sara no kata - kata kotor dan apalagi menghujat !!!!
hargailah karya seseorang ^_^